Gobatak saat ini sudah membuat kaos Visit Huta yang baru. Dengan logo yang hampir mirip dengan design sebelumnya yang di release pada tahun 2010 lalu. Tahun ini kami (team gobatak.com) membuat untuk 2 tahun yakni dengan teks VISIT HUTA 2011-2012. Kaos yang kami saat ini menampilkan design hanya pada satu sisi yakni pada bagian depan kaos dengan motif Bordir.
Kaos VISIT HUTA 2011-2012 dibuat dengan jumlah yang sangat terbatas, jadi buat para fans GOBATAK yang mendukung semua kegiatan kami kedepan bisa memesan secepatnya. Kaos VISIT HUTA 2011-2012 ini bersamaan dengan Buku Bunga-bung Paris Jakarta oleh Yetty Aritonang, dengan penawaran- penawaran khusus tentunya. Untuk details mengenai Novel yang di tulis langsung oleh Yetty Aritonang yang juga salah seorang Parhobas Gobatak bisa melihat di halaman ini.
Berikut informasi paket-paket spesial buat anda yang ingin memesan:
PAKET 1
1 pcs T-shirt VISIT HUTA 2011-2012 & 1 Novel Bunga-bunga Paris Jakarta
Rp. 125.000,-
PAKET 2
Pemesanan 6 T-shirt GRATIS 1 Novel Bunga-bunga Paris Jakarta
Untuk pemesanan secara terpisah berikut detailsnya:
T-shirt VISIT HUTA 2011-2012
Model: Bordir
Warna: Putih, Hitam
Size: M, L, XL (General) | M, L, XL (khusus wanita – bodyfit)
Harga: Rp. 95.000,- / pcs
Novel Bunga-bunga Paris Jakarta (Les Fleurs, Paris – Jakarta)
Penulis: Yetty Aritonang
338 halaman, 14,5 cm x 21 cm
Cetakan Agustus 2009
Penerbit:
Timpani Publishing, Susidary PT Toko Gunung Agung tbk
Jakarta
Harga Special: Rp. 40.000,-
CONTOH BODY FIT (UNTUK WANITA) tersedia putih & hitam
Catatan:
- Harga diatas belum termasuk ongkos kirim (ongkos kirim ditanggung pemesan)
- Bagi pemesan T-shirt dapat memesan lebih awal dikarenakan untuk pengerjaan T-shirt bodir dibutuhkan waktu maksimal 3 hari setelah pemesanan.
- Pemesan terlebih dahulu mengirimkan sejumlah harga pesanan
- Jika pengiriman tidak tersedia atau tidak sampai ke alamat tujuan uang kembali 100%
Jasa Pengiriman Barang:
Pos | TIKI | JNE
Pesanan bisa mentransfer ke:
1. BANK MANDIRI
Tabungan 1090005717574
A/N Pandapotan Sidabutar
2. BCA
8200203667
A/N Pandapotan Sidabutar
Contact Us:
Jl. Nias No 41 blk
Pematang Siantar – Sumut
email: parhobas@gobatak.com
Facebook: jegez sidabutar
Facebook Group : www.gobatak.com
Phone : +62 622 24087
HP: 0819 270 20 566
lae aq pesan dong 1.
pesan aja lae via email ke parhobas@gobatak.com.
seperti bisa lae 2 pc alai holan t-shirt pe size l (pria) xl (wanita)
XL wanita = bodi fit do maksud na bang?
olo lae, body fit, adong dope alamat nami di hamuna?
kirim abang ma alamatna – asa boi ta persiapkan
jl benda timur 14 blk e22 no 23 pamulang2 tangerang-selatan banten kode pos 15416. gb sadiama total dht ongkos kirimna lae.
Saya mau pesan T-shirt untuk wanita, ukuran M, 2 pc, dan 1 buku Novel.
[…] memotong kentang dengan memakai kaos Gobatak-Visit Huta 2011-2012 yang juga sudah sampai di negera Jerman menyanyikan lagu Butet. Seperti apa Michael FORSCHNER […]
Comments are closed.