More
    Home Blog

    Lirik Lagu Batak Margogo Ijur Bari – Lagu Batak Viral

    Lagu Batak Margogo Ijur Bari ini sempat viral di media sosial terutama di TikTok. Hampir semua akun menautkan lagu ini pada video video pendek di Tiktok. Bukan hanya viral di Tiktok, lagu ini juga selalu terdengar secara offline.

    Iya bah, di mobil, di pesta-pesta terus terdengar “Mekkel Ho, Mekkel Ho Nang Pe Loja Ho”. Berikut ini lirik lagu batak yang sedang viral, Margogo Ijur Bari.

    Daftar Nama Batak Yang Cocok Untuk Bayi Laki-Laki

    Setiap pasangan memiliki keinginan yang besar dan antisipasi yang tinggi terhadap kelahiran seorang anak laki-laki. Hal ini juga berlaku dalam budaya suku Batak, di mana kelahiran seorang putra sangat dinantikan. Menurut adat Batak, seorang anak laki-laki akan menjadi pewaris garis keturunan ayahnya.

    Arti dari nama-nama bayi laki-laki keturunan Batak memiliki makna yang kuat dan relevan untuk anak laki-laki. Oleh karena itu, tak heran jika nama-nama ini sangat diminati.

    Lirik Lagu Batak ‘Tangiang Ni Dainang’ – Tagor Tampubolon, Dan Artinya

    Artikel ini akan membahas dengan lengkap lirik lagu Batak yang berjudul ‘Tangiang Ni Dainang’ yang dinyanyikan oleh Tagor Tampubolon dan artinya.

    ‘Tangiang Ni Dainang’ adalah salah satu lagu Batak yang sangat terkenal dan diciptakan oleh Tagor Tampubolon.

    Terjemahan Lirik Lagu Batak Tarpaima – Osen Hutasoit

    Jika kita melihat lirik lagu “Tarpaima” dan artinya, lagu yang dinyanyikan oleh Osen Hutasoit ini bercerita tentang seseorang yang menjalin hubungan tanpa status yang jelas.

    Video klip lagu ini dalam bahasa Batak diunggah oleh Osen Hutasoit sendiri melalui kanal YouTube pada tanggal 21 November 2021.

    Wisata Tao Silalahi Danau Toba

    0

    Di tepian Danau Toba terdapat sebuah desa yang dikenal sebagai Silalahi atau yang sering disebut Tao Silalahi. Desa ini terletak di Kabupaten Dairi, Sumatera Utara, tepatnya di Kecamatan Silalahi Sabungan. Tao Silalahi berada tidak terlalu jauh dari Tongging dan Paropo.

    Tao Silalahi menawarkan keindahan yang luar biasa dan telah menjadi daya tarik bagi para wisatawan, baik dari dalam maupun luar negeri. Pesona utamanya terletak pada wilayah sekitar danau. Kawasan pinggir danau ini telah berhasil memukau setiap pengunjungnya.

    Lirik Lagu Batak Sama Dengan Bullshit – Anis Gea

    Lirik lagu Batak yang viral di tiktok dengan judul Sama Dengan Bullshit oleh Anis Gea.

    Sahali Pe…
    So hea diparrohanon ho..
    Sude na hubahen..
    Na lao manghaholongi ho…
    Hape tulus rohakku…
    Raphon ho salelengon…
    Sipata naeng mandele do au…
    Alani pambahenan mon…

    Lirik Lagu Batak Andigan Do Tuhan – Anis Gea

    Lagu yang sedang populer di media sosial saat ini adalah “Andigan Do Tuhan” yang dinyanyikan oleh Anis Gea. Anis Gea adalah seorang penyanyi yang berasal dari Nias, Sumatera Utara, dan dikenal oleh para penggemar lagu-lagu batak. Salah satu lagunya yang terkenal adalah “Ikkon Sempurna” dan “Andigan Do Tuhan”. Bagaimana lirik dari lagu “Andigan Do Tuhan”?

    Lirik lagu “Andigan Do Tuhan” menceritakan tentang harapan seseorang agar selalu hidup bahagia dan tidak pernah menyerah. Lagu ini dirilis pada tanggal 8 April 2023.

    Lirik Lagu Batak Tinggal Kenangan

    Lagu Tinggal Kenangan yang dibuat oleh Rafael Sitorus dan Hendrik Simbolon menjadi terkenal di Medan, Sumatera Utara (Sumut).

    Lagu ini bercerita tentang hubungan cinta yang telah berlangsung lama namun tidak mendapatkan keberuntungan dalam pernikahan.

    Berikut lirik lagu batak tinggal kenangan:

    Lirik Lagu Batak Holong Naso Situhoron – Style Voice

    Lirik lagu Batak berjudul Holong Naso Situhoron. Lagu ini dinyanyikan oleh grup musik Style Voice dan banyak disukai oleh penggemar musik daerah atau etnik.

    Lirik Lagu Ingot Ma Ito – Marsada Star

    Anda mungkin tertarik dengan lagu yang berjudul “Ingot Ma Ito” yang dinyanyikan oleh Marsada Star. Liriknya mencakup baris-baris seperti “molo tung muruk pe au toho hasian sai palambas roham dihahurangan hi ito ai dang nasian rohakku ito”.